Sindikat Pembobol Ekspedisi Digulung Polisi
Sindikat pembobol barang ekspedisi kelas kakap beranggotakan 4 orang dibekuk polisi. Dari penangkapan itu, petugas mengamankan 183 printer milik distributor peralatan komputer Jalan Manyar Megah.
Selasa, 09 Des 2008 19:16 WIB







































