Untuk pertama kalinya sejak tahun 2001, Birmingham City kembali melaju ke final sebuah kejuaraan utama di Inggris. The Brummies pun merajut mimpi untuk berbuat lebih baik.
Arsenal melaju ke partai final Piala Liga Inggris. Dalam pertandingan leg kedua semifinal melawan Ipswich Town, pasukan Arsene Wenger meraih kemenangan 3-0.
Sepakbola Eropa akhir pekan lalu memperlihatkan fenomena ketajaman sejumlah striker papan atas. Ada empat pemain yang membukukan namanya tiga kali dalam daftar pencetak gol.
Di saat Dimitar Berbatov sukses menjadi top skor sementara Liga Inggris, Wayne Rooney masih belum juga produktif. Sir Alex Ferguson pun berharap Rooney segera menemukan ketajamannya lagi.