Harian Detik
Konflik Berdarah Suriah, Senjata Kimia Siapa Punya?
Sebuah kabar mengejutkan dihembuskan di Komite Intelijen Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat. Ketua komisi itu menyatakan bahwa rezim Bashar al-Assad telah melewati 'garis merah' dengan menggerakkan dan memakai senjata kimia atas warganya sendiri.
Senin, 25 Mar 2013 17:00 WIB







































