detikNews
Israel Tuding Assad Perangi Pemberontak dengan Senjata Kimia
Pejabat militer Israel menuding Presiden Suriah Bashar al-Assad menggunakan senjata kimia dalam konflik di negaranya. Assad menggunakan zat kimia sarin untuk melawan pemberontak.
Selasa, 23 Apr 2013 17:57 WIB







































