detikHealth
Mirip Puasa Senin-Kamis, Cara Baru Diet Turunkan Berat Badan
Metode diet seperti menghindari karbohidrat atau memperbanyak protein dan serat tampaknya sudah ketinggalan zaman. Kini masyarakat Inggris dan AS tengah gandrung pada metode diet baru bernama The Fast Diet yang serupa dengan puasa Senin-Kamis yang kerap dilakukan umat Islam.
Jumat, 14 Jun 2013 17:15 WIB







































