detikNews
Anggota DPRD DKI F-PSI Termuda Ini Janji Buka Pos Pengaduan Warga
Anggota DPRD DKI Jakarta terpilih 2019-2024 termuda dari PSI, William Aditya Sarana, resmi dilantik. William mengatakan akan membuka pos pengaduan masyarakat.
Senin, 26 Agu 2019 14:22 WIB







































