detikNews
PM Najib: Tak Ada Rencana Putus Hubungan Diplomatik dengan Korut
Hubungan Korut dan Malaysia makin memanas. Namun sejauh ini, pemerintah Malaysia belum berencana untuk memutuskan hubungan diplomatik dengan negeri komunis itu.
Rabu, 08 Mar 2017 10:38 WIB







































