Audi memulai langkah penting dalam perjalanannya menuju debut di ajang Formula 1 musim 2026 melalui keberhasilan fire-up pertama mobil Audi Revolut F1 Team.
Chelsea melaju ke ronde empat Piala FA musim ini usai menghajar Charlton Athletic 5-1. Ini menjadi kemenangan perdana The Blues di bawah asuhan Liam Rosenior.
Persib Bandung gagal meraih poin penuh dalam lawatan ke markas Persik Kediri. Maung Bandung diimbangi Macan Putih 1-1 setelah kebobolan di menit akhir.
Tabrakan beruntun yang melibatkan truk, mobil travel dan truk boks terjadi di Jalan Parangtritis, tepatnya utara simpang tiga Tembi, Timbulharjo, Sewon, Bantul.