Philippine Airlines meluncurkan video keselamatan dalam sinetron mini dan menjadi viral. Video itu menampilkan prosedur keselamatan dengan bumbu kisah cinta.
Perdana Menteri Jepang Sanae Takaichi dan Presiden Korea Selatan Lee Jae Myung mengakhiri pertemuan puncak mereka pada Selasa (13/1) dengan main drum bareng.
Otoritas Venezuela menyita 6,85 ton narkoba di negara bagian BolĂvar selatan dalam operasi besar-besaran. Narkoba tersebut terdiri dari paket ganja dan kokain.