detikInet
Meizu MX4 Pro Punya Bodi iPhone 6 & Jeroan Galaxy Alpha
Konsumen yang ingin merasakan peforma tinggi Galaxy Alpha tapi tak sanggup menjangkaunya mungkin bisa melirik Meizu MX4 Pro. Karena ponsel China yang satu ini punya jeroan yang sama persis dengan Galaxy Alpha dan bodi ala iPhone 6.
Rabu, 17 Des 2014 18:08 WIB







































