detikTravel
Pasar Qianmen di Tiongkok, Umurnya Ratusan Tahun Tapi Jual Barang Branded
Bagi sebagian traveler Indonesia, liburan terasa hampa tanpa belanja. Nah, jika liburan ke Beijing di Tiongkok, sempatkan belanja di Qianmen Street. Pasar yang berumur ratusan tahun ini menjual barang bermerek internasional lho!
Kamis, 07 Mei 2015 11:35 WIB







































