detikOto
Ford Focus Berbalut Grafiti
Mencorat-ceret sebuah grafiti di tembok jalan atau jembatan penyeberangan mungkin kini sudah sangat biasa kita temui. Tapi bagaimana bila media corat-coret itu adalah sebuah mobil Ford Focus terbaru? Tentu akan unik jadinya.
Jumat, 26 Agu 2011 09:33 WIB







































