Teater Abang None Jakarta kembali mementaskan karya terbaru produksi ke-9 akhir Oktober ini. Bertajuk 'Jawara' Langgam Hati dari Marunda, kisahnya mengangkat cerita legenda wanita Betawi bernama Mirah.
Penyanyi bersuara khas, Cakra Khan akhirnya resmi menggarap album keduanya. Berbagai materi dipersiapkan, salah satunya adalah kampung kelahirannya, Pangandaran, Jawa Barat.
Kabupaten Bone di Sulsel terkenal akan sawah hijau dan makam kuno raja-raja setempat. Namun selain itu terdapat juga Air Terjun Ladenring yang indah dan belum banyak diketahui wisatawan.
Waerebo terletak di Kabupaten Manggarai pulau Flores. Festival upacara adat Penti, keramahan masyarakat serta keindahan alam desa ini menjadi pesona daya tarik tersendiri bagi para traveler untuk menjelajahi Waerebo.
Nonton ondel-ondel, itu sudah biasa. Nyok kita kita lihat kampung batik Betawi, itu baru istimewa. Selamat datang di Kampung Batik Betawi Terogong, tempatnya batik Betawi yang motifnya Jakarta banget!
Indonesia punya banyak nilai luhur dalam seni tradisional yang hampir punah. Ayo bertualang ke Sulawesi Tengah untuk mengenal Rego, tarian dan syair tentang kekeluargaan dengan pesona magis untuk penontonnya.
Lupakan sejenak soal gedung pencakar langit dan deretan mal. Mari kita ke Kampung Batik Betawi Terogong untuk melihat batik-batik asli ibukota yang keren, mumpung Hari Batik Nasional.
Bali menjadi tujuan liburan yang umum bagi warga Australia. Namun di OzAsia Festival 2015 yang digelar 24 September - 4 Oktober, warga Australia melihat Indonesia yang bukan cuma Pulau Dewata.