Berapa hari belakangan ramai di media massa tentang kedatangan aktor Holywood senior, Harrison Ford, ke Indonesia. Kedatangannya dalam rangka pembuatan film documenter Years of Living Dangerously.
Konflik sektarian kembali pecah di wilayah Myanmar bagian barat. Hal ini membuat takut warga setempat, terutama wanita dan anak-anak. Sejauh ini, konflik sektarian ini telah merenggut 5 nyawa.
Kebakaran hutan terjadi di kawasan lereng Gunung Sinabung di Kabupaten Karo, Sumatera Utara (Sumut). Bukan karena efek letusan, tetapi diduga karena aktivitas pembakaran lahan.
Hutan jati di RPH Ngunut BPKH Dander Kabupaten Bojonegoro terbakar. Meski tidak sampai membesar, tetapi cukup membuat petugas perhutani kewalahan karena terjadi saat musim kemarau.
Kasus pembakaran hutan, terutama di kawasan Pulau Sumatera, masih terjadi pada saat puncak musim kemarau saat ini. Menteri Kehutanan RI, Zulkifli Hasan, meminta kepolisian untuk menindak tegas perusahaan atau perseorangan yang melakukan pembakaran hutan.
Untuk traveler yang menyukai tantangan, Ujung Kulon bisa jadi destinasi yang wajib dikunjungi. Melalui Sukabumi, Anda bisa menjangkaunya dengan berjalan kaki selama 9 hari. Seperti inilah keseruannya.