detikNews
Ketegangan Warnai Aksi Demo Buruh di Kawasan Rungkut Industri
Ketegangan mewarnai aksi sweeping yang dilakukan para buruh di kawasan industri Rungkut. Para buruh ini berusaha masuk serta mendobrak pintu pabrik PT HM Sampoerna dan PT Sinar Mas.
Rabu, 03 Okt 2012 15:18 WIB







































