Timnas Indonesia U-24 meraih kemenangan 2-0 atas Kirgistan pada laga pertama di Asian Games 2023. Gol Tim Garuda lahir lewat Ramai Rumakiek dan Hugo Samir.
Timnas Indonesia U-24 mengalahkan Kirgistan 2-0 di laga perdana Asian Games 2023. Pelatih Indra Sjafri mengapresiasi klub dan Liga 1 atas keberhasilan ini.
Timnas Indonesia U-24 berada di puncak klasemen Grup F cabang sepakbola Asian Games 2023. Torehan ini didapat usai Tim Garuda mengalahkan Kirgistan 2-0.