"Sistem pengamanannya memang perlu dibicarakan khusus. Misal setiap kontingen dari daerah-daerah ada anggota TNI dan Polri yang masuk dalam tim," kata Tito.
Pengurus Besar PON optimistis penonton Pekan Olahraga Nasional (PON) di Papua bakal ramai penonton. Berbagai cara akan mereka lakukan untuk mewujudkan itu.
Ketua Umum KONI Pusat, Letjen TNI (Purn) Marciano Norman berbicara persiapan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua. Berikut blak-blakannya bersama detikcom.