Pernah mendengar suara aneh di mesin mobil, tetapi tidak bisa menemukan apa yang salah? Jika Anda tidak tahu dan tidak bisa memperbaik mobil, mungkin Anda harus menyerahkan mobil ke bengkel atau Anda bisa mencoba alat canggih ini.
Tiap negara di dunia punya bangunan misterius yang jadi perdebatan dan menarik untuk dikunjungi. Di Miami, AS, ada Coral Castle yang penuh misteri. Bayangkan, 1.100 ton batu karang dibangun menjadi kastil hanya oleh satu orang!
Mau jadi astronot? Datang dulu ke The Cosmonautics Memorial Museum atau yang disebut museum astronot di Rusia. Di dalamnya, wisatawan bisa tahu banyak rahasia tentang kehidupan astronot di luar angkasa!
Traveling memang tak kenal tempat. Luar angkasa juga dijelajahi oleh para astronot. Tahukah Anda, ada beberapa fakta unik dan keren tentang para antariksawan.
Penjelajah asal Indonesia, Jeffrey Polnaja mulai menjelajah Alaska dengan sepeda motor. Ini adalah bagian dari upaya pria yang akrab di sapa JJ ini untuk keliling dunia seorang diri.
Nama BMW memang identik dengan mobil mewah dengan tampilan eksotis. Hal itu pun ingin dibawa vendor asal Jerman ini ke industri komputer dengan gaya yang tak kalah keren.
Sehabis liburan di Jakarta, sebut saja Aldy, girang bukan main karena akan kembali ke sekolah. Kesehariannya sebagai remaja yang aktif di bidang olahraga membuatnya selalu bugar dan sehat. Tapi di hari pertamanya masuk sekolah, Aldy mendadak lumpuh. Ada apa dengannya?
Jika Anda menghabiskan libur panjang nanti di Sumatera Barat, jangan bingung menentukan destinasi. Coba kunjngi Museum Goedang Ransoem di Kota Sawahlunto. Anda bisa melihat dapur terbesar pada masa penjajahan.