Rombongan Aremania, suporter Arema FC, bertolak menuju Solo, Minggu (4/2/2018) dini hari WIB. Mereka siap mendukung Arema di babak delapan besar Piala Presiden.
Polres Madiun menggelar sweeping suporter bola yang akan berangkat ke Solo. Sweeping diutamakan untuk kendaraan roda 2, karena suporter dilarang konvoi.
Bonek Mania dan Aremania bakal datang mendukung tim kesayangannya dalam babak 8 besar Piala Presiden 2018. Polisi akan memisahkan rute kedatangan keduanya.
Delapan tim dari berbagai daerah bakal berada di Solo untuk berlaga di perempatfinal Piala Presiden pada 3-4 Februari 2018. Pengamanan gabungan siap dikerahkan.