detikFood
Gemuk Lemak Atau Gemuk Air? Kenali Cirinya Lewat 4 Hal Ini
Tubuh tak hanya bisa gemuk lantaran menyimpan lemak. Tapi juga bisa disebabkan karena air yang tersimpan di dalam jaringan tubuh ataupun dalam pembuluh darah.
Kamis, 13 Des 2018 12:50 WIB







































