detikNews
Ketua MK dan Istri Mantan Wapres Sudharmono Jenguk Soeharto
Mantan Presiden Soeharto terus dikunjungi sejumlah tokoh.Tokoh yang menjenguk siang ini adalah Ketua MK Jimly Asshiddiqie dan istri Mantan Wapres Sudharmono.
Minggu, 06 Jan 2008 10:41 WIB







































