detikSport
Jonatan Christie Dikalahkan Chen Long, Indonesia Kini Tertinggal 1-2 dari China
Jonatan Christie kalah 10-21 dan 15-21 ketika berhadapan dengan Chen Long. Hasil itu membuat tim bulutangkis Indonesia kini berbalik tertinggal 1-2 dari China di semifinal Piala Sudirman 2015.
Sabtu, 16 Mei 2015 14:20 WIB







































