detikFinance
BI Minta Perbankan Beri Perhatian Kredit Korporasi
Merebaknya kasus kredit macet membuat perbankan takut menyalurkan kredit korporasi. Sampai-sampai BI meminta perbankan untuk memberi perhatian ke sektor korporasi.
Sabtu, 06 Agu 2005 18:26 WIB







































