Sebelum Terbakar, Pemkot Akan Bangun Pasar Turi Lama
Walikota Surabaya tetap akan membangun Pasar Turi lama meski tidak terbakar. Karena pembangunan itu sudah direncanakan sejak lama oleh Pemkot.
Selasa, 11 Sep 2007 15:03 WIB







































