RIM Siapkan Aplikasi Pembaca Layar BlackBerry
Tunanetra pun tak lama lagi akan bisa menggunakan BlackBerry. Sebab kabarnya, RIM selaku produsen ponsel cerdas tersebut tengah mengembangkan aplikasi BlackBerry khusus untuk tunanetra yang bisa membaca layar.
Senin, 17 Mei 2010 15:34 WIB







































