detikTravel
Mendaki Sydney Harbour Bridge Setinggi 134 Meter, Berani?
Kota Sydney, Australia punya segudang destinasi wisata. Namun hanya satu yang benar-benar menguji nyali traveler, yakni memanjat Sydney Harbour Bridge. Tingginya 134 meter, dengan udara musim dingin yang menggigit kulit!
Senin, 24 Agu 2015 08:20 WIB







































