detikInet
Beli MP3 'Bonus' Data Rahasia Tentara AS
Kejadian aneh dialami seorang pria Selandia Baru ketika membeli MP3. Bagaimana tidak, di dalam perangkat musik digital barunya tersebut, terdapat sejumlah data rahasia tentara Amerika Serikat.
Selasa, 27 Jan 2009 10:20 WIB







































