Sepakbola
Walau Stabil, Kondisi Maradona Masih Serius
Diego Maradona masih terus berjuang melawan penyakit paru-paru dan hati yang dideritanya. Hingga Rabu (21/4/04) malam, legenda sepakbola asal Argentina itu masih terbaring dirumah sakit dengan alat bantu pernafasan (respirator).
Kamis, 22 Apr 2004 13:50 WIB







































