Sepakbola
Ronaldo Lagi, Ronaldo Lagi
Cuma dua kemenangan yang diraih Real Madrid atas Barcelona dalam empat tahun terakhir. Los Blancos pun patut berterima kasih pada aktor kemenangan mereka. Siapa lagi kalau bukan Cristiano Ronaldo.
Minggu, 22 Apr 2012 11:40 WIB







































