Pengo (27) terus menawarkan dua batang mercon Roman Candle yang ada di genggamannya ke pengendara motor dan mobil, tak jauh dari gerobak merconnya. Bersama sekitar 30-an pedagang mercon lainnya, dia berharap cuaca malam pergantian tahun cerah agar barang dagangannya laris manis.
Posisi sebagai penguasa memang yang menggiurkan banyak kalangan. Terlepas apakah mereka memiliki kapasitas dan kapabilitas untuk mengembannya atau tidak.
Riri Nuraini (17) hanya bisa terbaring di tempat tidurnya. Gadis berkulit putih tersebut hanya memiliki berat badan sekitar 19 kilogram. Riri tak bisa berdiri. Bahkan, berbicara dan menangis pun tidak.
Kerajinan kayu ini biasanya dikembangkan menjadi pakaian berupa selendang atau baju untuk wanita, topi adat untuk pria, taplak meja ataupun hiasan dinding. Dibuat dari kayu Pohon Bea yang hanya ada di Lembah Bada.
Sejatinya, setiap tamu yang berkunjung, tidak boleh lebih dari dua malam menginap di kampung-kampung di Baduy Dalam. Dan, jadilah saya, setelah dua malam di Cibeo, pada 12 Oktober 2010, harus meninggalkan Cibeo untuk selanjutnya berdiam selama dua malam lagi di Kaduketuk, Baduy Luar.
Di Indonesia umumnya kita mengenal 2 tipe wayang; wayang kulit dan wayang golek. Beruntungnya kali ini kami mendapat kesempatan mengunjungi salah satu tempat pembuatan wayang golek yang bernama Pitaloka.