Sepakbola
Pique: Barca Belum Habis
Kekalahan dari Chelsea dan Real Madrid membuat peluang juara Barcelona di dua kompetisi berada dalam bahaya. Kendati demikian, Gerard Pique menolak anggapan era kejayaan Barca sudah habis.
Selasa, 24 Apr 2012 06:40 WIB







































