detikRamadan
Es Pisang Ijo, Menu Wajib Buka Puasa di Makassar
Berpuasa di Makassar, yang senantiasa terik, tentu membuat banyak warga Makassar mencari penganan berbuka yang segar dan manis. Salah satu penganan yang favorit adalah Es Pisang Ijo.
Jumat, 05 Sep 2008 15:01 WIB







































