detikFinance
Kapitalisasi Pasar BEI Tembus Rekor di Rp 6.050 Triliun
Sejalan dengan penguatan IHSG, nilai kapitalisasi pasar BEI jelang akhir pekan ini juga ditutup di rekor tertingginya di Rp 6.050,10 triliun.
Sabtu, 25 Mar 2017 13:08 WIB







































