detikNews
12.481 Unit Rumah Akan Dibangun di Nias
Berbagai lembaga rehabilitasi dan rekonstruksi di Kepulauan Nias, Sumatera Utara (Sumut), segera membangun 12.481 unit rumah baru bagi masyarakat korban bencana di daerah itu.
Selasa, 21 Nov 2006 00:54 WIB







































