detikNews
Dirawat di RS, 2 Calhaj Embarkasi Solo Gagal Berangkat Tepat Jadwal
Keberangkatan dua orang calon haji dari Embarkasi Solo terpaksa ditunda karena sakit. Mereka saat ini dirawat di Rumah Sakit (RS) TNI AU, Colomadu, Karanganyar.
Rabu, 02 Agu 2017 14:57 WIB







































