detikOto
Kenapa Tidak Boyong Navara Mesin V6, Nissan?
Nissan Navara model terbaru yang diluncurkan di Indonesia hanya 1 pilihan mesin yakni diesel 2.5-liter. Di luar negeri, Nissan memiliki Navara dengan mesin bensin V6 3.0-liter. Kenapa tidak ikut dijual di Indonesia?
Kamis, 02 Apr 2015 18:25 WIB







































