Atlet para bulutangkis, Khalimatus Sadiyah, telah berada di Paris hampir sepekan. Proses adaptasi yang dilakukan menuju Paralimpiade pun berjalan lancar.
Lee Yang/Wang Chi-Lin bikin sejarah dengan mempertahankan medali emas ganda putra bulutangkis di Olimpiade 2024. Padahal selama tiga tahun, mereka sempat redup.
Dua perenang Indonesia, Joe Aditya dan Azzahra Permatahani, gagal melangkah ke semifinal Olimpiade 2024. Hasil itu diyakini memberi mereka pengalaman berharga.