detikNews
Minta Diperbanyak, Penyandang Disabilitas Serahkan Guiding Block untuk Ahok
Puluhan orang dari Koalisi Pejalan Kaki dan penyandang disabilitas menyerahkan secara simbolik guiding block, trotoar kaum disabilitas, ke staf Gubernur DKI Basuki Tjahaja Purnama (Ahok). Mereka ingin Ahok memperbanyak trotoar kaum disabilitas.
Kamis, 22 Jan 2015 12:38 WIB







































