Selama isolasi mandiri, kehidupan mereka akan dijamin Pemkab Garut. Ribuan warga itu akan menjalani isolasi mandiri di rumah masing-masing selama 10 hari.
Pemkab Garut mengkonfirmasi seorang pasien dalam pengawasan (PDP) yang sempat kabur saat ditangani di RS Garut positif COVID-19. Pasien itu sudah meninggal.
Empat Kecamatan di Kabupaten Bandung Barat (KBB) diajukan untuk memberlakukan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) parsial Rabu (22/4/2020) mendatang.