Pria Terjun ke Sungai Gunungsari Akhirnya Ditemukan
Selama dua hari dicari tim SAR, akhirnya mayat seorang pria diperkirakan berumur 70 tahun terjun ke Sungai Gunungsari, Rabu (24/2/2010) malam ditemukan. Korban ditemukan oleh pemancing ikan.
Jumat, 26 Feb 2010 10:05 WIB







































