detikInet
Hormati Steve Jobs, Samsung Tunda Rilis Produk Baru
Google dan Samsung sedianya akan meluncurkan gadget Android Ice Cream Sandwich pertama. Namun sebagai rasa penghormatan atas wafatnya pendiri Apple Steve Jobs, acara launching tersebut urung dilakukan.
Minggu, 09 Okt 2011 15:31 WIB







































