Jalan provinsi yang menghubungkan Banjarnegara-Pekalongan di Desa Paweden, Karangkobar akan ditutup besok. Penutupan jalan dimulai pukul 09.00 WIB -12.00 WIB.
Cagub Jateng, Ganjar Pranowo membicarakan persoalan sampah di tempat wisata Dieng. Jika dikelola dengan baik, sampah dinilai bisa jadi manfaat untuk warga.