detikInet
Setelah Dibangkitkan, Mentari Ditarget Lebih Tinggi
Kartu prabayar seluler Mentari punya Indosat hadir dengan lebih fresh. Indosat berharap usai penyegaran ini, Mentari bisa memberikan kontribusi signifikan bagi pendapatan dari segmen prabayar secara keseluruhan.
Senin, 17 Des 2012 16:18 WIB







































