detikSport
Rayakan Ultah sebagai Kota Wisata, Bukittinggi Gelar Lomba Lari
Bukittiggi menggelar MILO Wisata Internasional 10K sebagai peringatan ulang tahun ke-29 sebagai Kota Wisata. Keluar sebagai pemenang dari lomba itu adalah Johan Jauhari dan Veri Sukmaveu.
Minggu, 12 Mei 2013 17:42 WIB







































