detikHealth
Kurangi Pemberian Antibiotik untuk Anak-anak
Penggunaan antibiotik yang tidak tepat bisa membuat kuman menjadi kebal atau resisten. Karenanya para ahli menyarankan untuk mengurangi resep antibiotik pada anak-anak.
Senin, 05 Sep 2011 16:04 WIB







































