detikOto
Great New Xenia Disarankan Minimal Pakai Pertalite
Daihatsu menawarkan Great New Xenia dengan serangkaian perubahan, termasuk di sektor jantung pacunya. Mesin terbaru berteknologi Dual VVT-i disarankan meminum bahan bakar minyak (BBM) dengan oktan 90 ke atas.
Rabu, 02 Sep 2015 17:02 WIB







































