Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara mengimbau XL Axiata agar sigap menghadapi lonjakan trafik jaringan selama mudik, khususnya di ruas tol fungsional.
Arus mudik Lebaran mulai menggeliat di berbagai tempat. Kepada para pemudik, Ketua MPR Zulkifli Hasan mendoakan agar selamat sampai tujuan bersama keluarga.
Kapolri Jenderal Tito Karnavian meninjau arus mudik di Tol Brebes Timur, Jawa Tengah. Berbeda dengan tahun lalu, arus mudik tahun ini disebut Tito lebih lancar.
Kapolda Irjen Pol Machfud Arifin meninjau jalur mudik 2017 di jalur tengah Jawa Timur. Pantauan dari udara, pemudik dari arah Jawa Tengah belum terlalu padat.