detikNews
Rusak Proyek Sampah di Depok, 6 ABG Ditahan 20 Hari
Gara-gara merusak proyek Unit Pengolahan Sampah (UPS), 6 orang ditangkap di Depok, Jawa Barat. Para pelaku yang masih anak baru gede (ABG) ini kini mendekam di tahanan Polres Depok selama 20 hari.
Selasa, 20 Jan 2009 13:12 WIB







































