detikNews
Jokowi Tak Penuhi Panggilan Bawaslu, Hanya Berikan Keterangan Tertulis
Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) telah memanggil Capres Jokowi untuk dimintai klarifikasi terkait dugaan pelanggaran kampanye. Namun capres yang diusung PDIP, NasDem, PKB, Hanura dan PKPI itu tidak hadir secara langsung.
Rabu, 04 Jun 2014 12:34 WIB







































