Lezatnya mie instan membuat banyak orang sulit menolaknya. Mencicipi lima jenis mie instan yang berbeda, bule Australia ini pilih Indomie jadi juaranya.
Untuk membuat kopi yang nikmat tak perlu banyak bahan dan biaya lebih kok. Bahkan, kamu bisa mencobanya sendiri dengan alat-alat yang tersedia di rumah.
Jaringan kedai kopi global Starbucks populer dengan ragam minuman kopinya. Ternyata ada juga minuman non-kopi yang rendah kaloridan cocok saat program diet.